IED QURBAN 1438 H.

  • qrban
  • _DSC1019
  • _DSC1022
  • _DSC1023
  • _DSC1027
  • _DSC1028
  • WhatsApp Image 2017-09-04 at 08.14.15
  • WhatsApp Image 2017-09-04 at 08.16.59
  • WhatsApp Image 2017-09-04 at 08.17.00
  • _DSC1019
  • _DSC1023
  • _DSC1024
  • _DSC1027

[vc_row][vc_column][vc_column_text]Qurban adalah kegiatan menyembelih hewan qurban yang dilakukan setelah pelaksanaan sholat idul adha. Berqurban merupakan wujud rasa syukur yang ditunjukkan seluruh umat muslim kepada Allah atas segala karunia dan nikmat yang telah diberikan. Mungkin masih banyak yang bingung, apa sebenarnya hukum qurban itu. Apakah wajib atau sunnah? Ada beberapa ulama yang berpendapat bahwa hukum qurban dalam islam itu wajib bagi yang memiliki kelapangan harta dan cukup rezeki untuk melakukannya dan bagi umat muslim yang kurang mampu maka gugurlah kewajiban tersebut.
Qurban termasuk salah satu ibadah sunah yang tidak boleh ditinggalkan, karena Allah sangat mencintai hambanya yang mau menghabiskan sebagian hartanya untuk kepentingan ibadah.
Dalam hal ini, SMKN 9 Bandung dapat mengaplikasikan syiar ibadah qurban tersebut sebagai bukti pembelajaran yang telah diwariskan oleh Nabi Ibrahim as dan Nabi Ismail as. Kegiatan tersebut diawali dengan tausiyah sekaligus dibuka langsung oleh Kasubag Tata Usaha SMKN 9 Bandung, Bapak Irman Khaeruman SHI.,M.M.
Selain itu pula, SMKN 9 Bandung (04/09) dalam melaksakan ibadah qurban yang dilaksanakan setiap tahunnya, berharap dapat menjadikan sekolah yang dinaungi keberkahan baik siswa/siswi dan seluruh keluarga besar SMKN 9 Bandung.
Dengan berqurban kita juga dapat menabung bekal pahala untuk di akhirat nanti, karena malaikat akan mencatat segala amal baik yang kita lakukan. Tidak akan merugi umat muslim yang selalu berqurban setiap tahunnya, apapun hukum qurban dalam islam. Karena islam mengajarkan kita sebagai umatnya untuk selalu menjalankan amanah dan perintah Nya.
Sumber : Irman Khaeruman SHI.,M.M.

[/vc_column_text][/vc_column][/vc_row][vc_row][vc_column][vc_media_grid style=”pagination” initial_loading_animation=”slideInUp” grid_id=”vc_gid:1504579156906-564409b0-76fb-10″ include=”644,643,642″][/vc_column][/vc_row]

Mungkin Anda juga menyukai

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *