oleh smk negeri 9 · Dipublikasikan · Di update
SMKN 9 Bandung, Dr.Anne Sukamawati Kurnia Dewi.,M.M.Pd. menerima kunjungan Komisioner Bidang Pendidikan Komisi Perlindungan Anak Indonesia (KPAI) Retno Listyani di Ruang Kepala Sekolah SMKN 9 Bandung, Jl.Soekarno Hatta Km-10, Kota Bandung, Jum’at (27/11/2020).
Kunjungan KPAI ini guna meninjau kesiapan infrastruktur sekolah dalam menghadapi Adaptasi Kebiasaan Baru (AKB) serta memantau persiapan Pembelajaran Tatap Muka, pihaknya telah meninjau beberapa sekolah untuk kesiapan Pembelajaran Tatap Muka ini.
“Untuk pembelajaran tahun 2020/2021 pada semester genap harus di optimalkan ketika sekolah akan membuka tatap muka di Linkungan sekolah khususnya di SMKN 9 Bandung ini, dan harus menjadi contoh untuk sekolah yang lainnya ketika sekolah akan membuka Pembelajaran Tatap Muka secara langsung”.
Follow Sosial Media Kami :
Copyright :
oleh smk negeri 9 · Published 31 Januari 2019
oleh smk negeri 9 · Published 18 Mei 2020
oleh smk negeri 9 · Published 18 Oktober 2018
SMK Negeri 9 Bandung merupakan sekolah menengah kejuruan negeri yang berada di Kota Bandung, Jawa Barat, Indonesia. Berlokasi di Jalan Soekarno-Hatta Km. 10 RT 009 RW 006, Kelurahan Jatisari, Kecamatan Buah batu, Kota Bandung[1]. SMK Negeri 9 Bandung adalah SMK kelompok pariwisata tertua di kota Bandung. Masa pendidikan di SMK Negeri 9 Bandung ditempuh dalam waktu tiga tahun pelajaran, mulai dari kelas X hingga kelas XII, seperti pada umumnya masa pendidikan sekolah menengah kejuruan di Indonesia.
Lain - Lain